Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2025

Eternal Beauty: DIY Projek Resin & Bunga Kering untuk Hunian Aesthetic

Gambar
  "Nature is not a place to visit. It is home." – Gary Snyder Hallo sobat Aestetik!! Apa jadinya jika keindahan bunga yang mudah layu bisa diabadikan selamanya? Dengan resin epoxy dan bunga kering, kamu bisa menciptakan karya seni functional yang tak hanya memukau, tapi juga tahan lama. Cocok untuk dekorasi rumah, aksesori, atau hadiah spesial! 1. Mengapa Resin & Bunga Kering Kombinasi yang Sempurna? - Timeless Beauty: Bunga tak lagi layu, tapi tetap mempertahankan warna dan bentuknya. - Customizable: Bisa dikreasikan menjadi berbagai bentuk, mulai dari coaster hingga wall art. - Nature Aesthetic: Memberikan sentuhan alam yang calming di ruangan. - Ramah Pemula: Teknik dasarnya mudah dipelajari, bahan mudah didapat. 2. Bahan yang Kamu Butuhkan ✅ Resin epoxy (jenis UV resin atau casting resin) ✅ Bunga kering (bisa beli atau keringkan sendiri) ✅ Cetakan silikon (sesuai bentuk yang diinginkan) ✅ Pewarna resin (opsional, jika ingin efek transparan berwarna) ✅ Alat pendukung: ...